PROGRAM MENGHITUNG NILAI AKHIR SISWA DENGAN C++
Soal
1.
Buatlah program untuk menghitung nilai akhir
seorang siswa dari kursus yang diikutinya. Dengan ketentuan sebagai berikut :
Nama Siswa, Nilai Keaktifan, Nilai Tugas dan Nilai Ujian diinput.
Proses yang dilakukan untuk mendapatkan nilai murni dari masing-masing
nilai, adalah :
-
Nilai Murni Keaktifan = Nilai Keaktifaan
dikalikan dengan 20%.
-
Nilai Murni Tugas = Nilai Tugas dikalikan dengan
30%
-
Nilai Murni Ujian = Nilai Ujian dikalikan dengan
50%
-
Nilai Akhir adalah Nilai Murni Keaktifan + Nilai
Murni Tugas +Nilai Murni Ujian
Ketentuan Nilai Huruf
-
Jika nilai Akhir
yang dihasilkan lebih besar dari 80, maka mendapat grade “A”
-
Jika nilai Akhir
yang dihasilkan lebih besar dari 70, maka mendapat grade “B”
-
Jika nilai Akhir
yang dihasilkan lebih besar dari 56, maka mendapat grade “C”
-
Jika nilai Akhir
yang dihasilkan lebih besar dari 46, maka mendapat grade “D”
-
Selain itu
mendapat grade “E”
Tampilan yang diinginkan sebagai berikut
:
JAWAB....!
SOURCE
CODE
# include <stdio.h>
# include <iostream.h>
# include <conio.h>
main()
{
char nama[20],*Grade;
float nk,nt,nu,nmk,nmt,nmu,na;
cout<<"======================================================="<<endl;
cout<<"===========Program Hitung
Nilai Akhir Siswa============"<<endl;
cout<<"======================================================="<<endl;
cout<<" Nama Siswa : ";gets(nama);
cout<<" Nilai Keaktifan : ";cin>>nk;
cout<<" Nilai Tugas : ";cin>>nt;
cout<<" Nilai Ujian : ";cin>>nu;
nmk=nk*0.2;
nmt=nt*0.3;
nmu=nu*0.5;
na=nmk+nmt+nmu;
if(na>=80)
{
Grade="A";
}
else if(na>=70)
{
Grade="B";
}
else if(na>=59)
{
Grade="C";
}
else if(na>=50)
{
Grade="D";
}
else
{
Grade="E";
}
cout<<endl;
cout<<" Siswa Yang Bernama
"<<nama<<endl;
cout<<" Dengan nilai presentase yang
dihasilkan"<<endl;
cout<<" Nilai Murni Keaktifan x 20% : "<<nmk<<endl;
cout<<" Nilai Murni Tugas x 30%
: "<<nmt<<endl;
cout<<" Nilai Murni Ujian x 50%
: "<<nmu<<endl;
cout<<" Memperoleh Nilai Akhir Sebesar :
"<<na<<endl;
cout<<" Grade yang di dapat : "<<Grade<<endl;
getch();
}
.Output
Mudah Bukan ?
Kritik Dan Saran anda sangat kami butuhkan
tinggalkan komentar jika ada yang tidak faham....
good luck
tinggalkan komentar jika ada yang tidak faham....
good luck
1 comments:
Write commentsvery2 great
Reply